PROKRASTINASI AKADEMIK DAN KECURANGAN AKADEMIK PADA MAHASISWA YANG KULIAH SAMBIL BEKERJA
Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma
Indonesia
Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma
Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara secara empiris hubungan antara prokrastinasi akademik dengan kecurangan akademik pada mahasiswa yang kuliah sambil bekerja. Responden dalam penelitian ini berjumlah sebanyak 110 responden dengan kriteria usia 19-27 tahun, berjenis kelamin laki-laki dan perempuan, dan beragam jenis pekerjaan. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa hipotesis diterima dengan nilai korelasi sebesar r = 0,503 dengan taraf signifikansi sebesar 0.000 (p< .05) yang berarti terdapat hubungan positif antara prokrastinasi akademik dan kecurangan akademik pada mahasiswa yang kuliah sambil bekerja dalam penelitian ini. Hasil tersebut menunjukan bahwa semakin rendah prokrastinasi akademik mahasiswa maka semakin rendah pula kecurangan akademik yang diperlihatkan mahasiswa.
Keywords
References
Aprila, D. (2017). Hubungan antara self-efficacy dan prokrastinasi akademik pada mahasiswa yang bekerja. Skripsi (tidak diterbitkan). Jakarta: Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma.
Becker, J. Coonoly, Paula L., & J. Morrison. (2006). Using the business fraud triangle to predict academic dishonesty among business students. Journal academy of educational leadership, 10, 1, 37-54.
Bintoro, W., Purwanto, E., & Noviyani, D.I. (2013). Hubungan self regulated learning dengan kecurangan akademik mahasiswa. Journal Education Pychology, 2(1), 58-63.
Cizek, J. (2003). Preventing, detecting, and addressing academic dishonesty. Dalam W. Buskist & S. F. Davis (Eds.), Handbook of the teaching of psychology. London: Blackwell.
Davis, S.F., Drinan, F.P., & Gallant, B.T. (2009). Cheating in school: What we know and what we can do. Singapura: Wiley Blackwell.
Djamarah, S. B (2002). Bahasa sukses belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Ferrari, J. R., Jhonson, J. L., & McCown, W. G. (1995). Procrastination and task avoidance. NewYork: Plenum Press.
Fitriana, A., & Baridwan, Z. (2012). Perilaku kecurangan akademik mahasiswa akuntansi: Dimensi Fraud Triangle. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 3, 2, 242-254.
Fitroh, H. A., & Irawan, F. (2015). Self management pada mahasiswa yang kuliah sambil bekerja. Skripsi (tidak diterbitkan). Malang: Program Studi Psikologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya.
Ghufron, N. M. (2003). Hubungan kontrol diri dan persepsi remaja terhadap penerapan disiplin orangtua terhadap prokrastinasi akademik. Tesis (tidak diterbitkan). YogYakarta: Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada.
Hendricks, B. (2004). Academic dishonesty: A study in the magnitude of and justification for academic dishonesty among college undergraduate and graduate students. Journal of College Student Development, 35, 212-260.
Indah, P. S., & Shofiah, V. (2012). Hubungan prokrastinasi akademik dengan ketidakjujuran akademik pada mahasiswa psikologi UIN Suska Riau. Jurnal Psikologi, 8, 1, 14-15.
Kurniawan, A. (2011). Perilaku kecurangan akademik pada mahasiswa psikologi Unnes. Skripsi (tidak diterbitkan). Semarang: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Semarang.
Mih, C., & Mih, V. (2016). Fear of failure, disaffection and procrastination as mediators between controlled motivation and academic cheating. Cognition, Brain, Behavior: An Interdisciplinary Journal, 20(2), 117-132.
Moeck, P. G. (2002). Academic dishonesty: Cheating among community college students. Journal of Research & Practice, 26, 479-491.
Ramadhan, R. P., & Winata, H. (2016). Prokrastinasi akademik menurunkan prestasi belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), 163-169.
Rizky, A. S. (2009). Hubungan prokrastinasi akademis dan kecurangan akademik pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sumatra Utara. Skripsi (tidak diterbitkan). Medan: Fakultas Psikologi Universitas Negeri Sumatra Utara.
Sidjabat, B. S (2008). Prinsip paedagogi dan andragogi dalam pembelajaran. http://misikonomika.multiply.com/journal/item/19/Menggalikreativitasmahasiswa .(diambil pada tanggal 7 april 2017).
Takwin, S. (2008). Menjadi Mahasiswa. http: // bagus takwin. multiply. Com / journal / item /18. Dikutip pada tanggal 4 April 2017.
Ursia, N. R., Siaputra, I. B., & Sutanto, N. (2013). Prokrastinasi akademik dan self-control pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Surabaya. Makara Seri Sosial Humaninora, 17(1), 1-18.