PENERIMAAN DIRI DAN KECEMASAN TERKAIT PERNIKAHAN PADA WANITA KORBAN PELECEHAN SEKSUAL
Universitas Gunadarma
Indonesia
Universitas Gunadarma
Indonesia
Abstract
Pelecehan seksual adalah segala bentuk perilaku yang berkonotasi seks, yang dilakukan sepihak dan tidak dikehendaki oleh korbannya dalam bentuk fisik atau nonfisik seperti ungkapan verbal disertai menggunakan kekerasan, ancaman, atau mengambil keuntungan. Salah satu dampak dari pelecehan seksual adalah muncul kecemasan terkait pernikahan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh penerimaan diri terhadap kecemasan terkait pernikahan pada wanita korban pelecehan seksual. Sampel dalam penelitian ini adalah 96 orang wanita yang berusia 21-35 tahun, pernah mengalami pelecehan seksual, dan belum menikah. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa adanya pengaruh penerimaan diri yang sangat signifikan terhadap kecemasan terkait pernikahan. Hal ini menunjukkan bahwa penerimaan diri wanita yang pernah mengalami pelecehan seksual memengaruhi kecemasan terkait pernikahan, yaitu ketika wanita tersebut dapat menerima dirinya, termasuk pengalaman negatif yang pernah dialami, maka kecenderuangnya untuk mengalami kecemasan menghadapi pernikahannyapun rendah.
Keywords
References
Afrillia, (2018). Dampak gangguan kecemasan dalam kehidupan. Diakses dari: https:// beritagar.id/artikel/gaya-hidup/dampak-gangguan- kecemasan-pada- kehidupan/ pada tanggal 24 Juni 2021.
Beck, A. T., Epstein, N., Brown, G., & Steer, R. A. (1988). An inventory for measuring clinical anxiety: Psychometric propertie Journal of Consulting and Clinical Psychology, 56, 893-897
Bernard, E., Hoffman, L. A, Lopez, A. J., & Moats, M. (2013). The strength of selfacceptance: Theory, practice and research. London: Springer.
Bjelland, I., Krokstad, S., Mykletun, A., Dahl, A. A., Tell, G. S., & Tambs, K. (2008). Does a higher educational level protect against anxiety and depression? The HUNT study. Social Science & Medicine, 66(6), 1334-1345. doi: 10.1016/j.socscimed.2007.12.0
Budia, S. (2020). Fenomena pelecehan seksual di jal Diakses dari: https://youtu.be/ PqRP0rPr8Wk/, pada tanggal 11 Mei 2020.
Burns, R. (1993). Konsep diri: Teori, pengukuran, perkembangan, dan perilaku. Alih Bahasa: Eddy. Jakarta: Arcan.
Cortina, L., & Kurbiak, S. P. (2006). Gender and posttraumatic stress: Sexual violence as an explanation for woman’s increased risk. Journal of Abnormal Psychology, 115(4), 753-759. doi: 10.1037/0021-843X.115.4.753
Dietz, B. E. (1996). The relationship of aging to self-esteem: The relative effects of maturation and role accumulation. The International Journal of Aging and Human Development, 43(3), 249-266. doi: 10.2190/bhxn-xqm2-rmab-hd4p
Durand, , & Barlow, D. (2006). Intisari psikologi abnormal. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ekawati, (2020). Hubungan antara penerimaan diri dan kecemasan terhadap status mantan narapidana, Jurnal Pemikiran dan Pengembangan, 2(1),7-33.
Fitzgerald, L. F. (2017). Still the last great open secret: Sexual harassment as systemic trauma. Journal of Trauma & Dissociation, 1-7. doi: 10.1080/15299732.2017.1309143
Hooper, L. (2020). Anxiety disorders. California: Salem Pre
Hurlock, E. B. (2009). Psikologi perkembangan: Suatu perkembangan sepanjang rentang kehidupan. Jakarta: Erlangga.
Irawati, Y. (2005). Perbedaan penerimaan diri pada penyandang tuna netra bukan sejak lahir dan sejak lahi Thesis (tidak diterbitkan). Fakultas Psikologi Universitas Surabaya.
Islam, M. N., Shahrier, M. A. & Absar, M. N. (2014). Self-acceptance and anxiety of adolescents: its linkage to their ethnicity and academic achievements. Journal Life Earth Science. 9, 97-105.
Jersild, A. T. (1960). The psychology of adolescence. The Macmillan Company.
Kaplan B., & Sadock T. C. (1997). Sinopsis psikiatri, ilmu pengetahuan perilaku psikiatri klinis, Edisi ke tujuh. Jakarta: Binarupa Aksara.
Keles, B., McCrae, N., & Grealish, A. (2019). A systematic review: the influence of social media on depression, anxiety and psychological distress in adolescents. International Journal of Adolescence and Youth, 1–15. doi: 10.1080/02673843.2019.1590851
Khan, B. S., Anwar, S., Tuaseen, M. A., Iqbal, M., & Tahir, M. H. (2021). Maturity in emotions and behavioral issues among postgraduate students: A correlational study. Webology, 18(6), 8233-8250.
Komnas Pere (2017). Modul pedoman kekerasan seksual. Diakses dari: https://www.komnasperempuan.go.id/, pada tanggal 30 April 2020.
Kusumaningsih, L. P. S. (2017). Penerimaan diri dan kecemasan terhadap status narapidana, Jurnal Psikologi Ilmiah Universitas Islam Sultan Agung, 9(3), 235-
Luong, A. D., & Green, C. A. (2023). Mental health and harassment in the workplace. Journal of Emergency Nursing, 49(3), 341-344. https://doi.org/10.1016/j.jen.2022.09.011
Machdan, M., & Hartini, N. (2012). Hubungan antara penerimaan diri dengan kecemasan terkait dunia kerja pada tunadaksa di UPT Rehabilitasi Sosial Cacat Tubuh Pasuruan, Jurnal Psikologi, 1(2), 79-85.
Mallista, K., Soetikno, N., & Risnawaty, W. (2020, December). Sexual Harassment in Adolescent. In The 2nd Tarumanagara International Conference on the Applications of Social Sciences and Humanities (TICASH 2020)(pp. 549-552). Atlantis Press.
Mushtaq, M., Sultana, S., & Imtiaz, I. (2015). The trauma of sexual harassment and its mental health consequences among nurses. Journal of the College of Physicians and Surgeons Pakistan, 25(9), 675-679.
Nevid, S., Rathus, S. A., Greene, B., & Murad, J. (2005). Psikologi abnormal edisi kelima jilid 1. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Ng, R., Allore, H. G., & Levy, B. R. (2020). Self-acceptance and interdependence promote longevity: Evidence from a 20-year prospective cohort study. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(16), 5980. doi: 10.3390/ijerph17165980
Ogihara, Y. (2019). A decline in self-esteem in adults over 50 is not found in Japan: Age differences in self-esteem from young adulthood to old age. BMC Research Notes, 12(1). doi:10.1186/s13104-019-4289-x
Ogihara, Y., & Kusumi, T. (2020). The developmental trajectory of self-esteem across the life span in Japan: Age differences in scores on the Rosenberg Self-Esteem Scale from adolescence to old age. Frontiers in Public Health, 8, 132. doi: 10.3389/fpubh.2020.00132
Peterson, P. R., & Ho, R. (2021). Nervous and scared: Understanding anxiety and trauma/stressor-related disorders and obsessive-compulsive disorders. Physician Assistant Clinics, 6(3), 479-493. https://doi.org/10.1016/j.cpha.2021.03.002
Prameswari, V., & Khoirunnisa, R. N. (2020). Penerimaan diri pada perempuan korban pelecehan seksual yang dilakukan oleh keluarga. Character: Jurnal Penelitian Psikologi, 7(4), 62-78.
Puspitasari, W. T. (2013). Hubungan antara tingkat pendidikan dengan kecemasan pada wanita menopause. Skripsi (tidak diterbitkan). Fakultas Kedokteran Uiniversitas Sebelas Maret.
Quamila, (2020). Delapan trauma fisik dan mental akibat kekerasan seksual. Diakses dari: https://hellosehat.com/hidup-sehat/psikologi/trauma-akibat-kekerasan-seksual/pada tanggal 6 Juli 2020.
Setyaningrum, I. A., & Equatora, M. A. (2022). Self-acceptance in forming sexual assault victims with online guidance. Available at SSRN: https://ssrn.com/abstract=4044183 or http://dx.doi.org/10.2139/ssrn.4044183
Stahl, S., & Dennhag, I. (2020). Online and offline sexual harassment associations of anxiety and depression in an adolescent sample. Nordic Journal of Psychiatry, 75(5), 330-335. doi: 10.1080/08039488.2020.185692
Terwase, J. M., Achubu, C. L., & Iligh, C. (2020). Influence of Sexual Violence on Perceived Anxiety among Married Couples in Makurdi Metropolis. Sciences (ISSN 2455-2267), 16(1), 23-30
Triningtyas, A. (2016). Komunikasi antar pribadi. Magetan: Media Grafika.
Tylka, L. (2011). Positive psychology perspectives on body image. In T. F. Cash (Ed.), Encyclopedia of body image and human appearance (pp. 657–663). Elsevier Academic Press.
Ulfa, K., Thoha, A. F. N. A., & Qohar, A. (2019). Hubungan antara successful ageing dan penyesuaian diri lanjut usia dengan penerimaan diri. Anfusina, 2(2), 181-194.
van der Kolk, B. (2000). Post-traumatic stress disorder and the nature of trauma. Dialogues in Clinical Neuroscience, 2(1), 7-22.
Wulan, P. N., & Ediati A. (2019). Judul penerimaan diri dengan kecemasan pada warga binaan pemasyarakatan wanita kasus narkotika di Kalimantan Timur. Jurnal Psikologi, 8(1), 173-184.