PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PERALATAN DENGAN PENERAPAN KONSEP THREE TIER (Studi Kasus: Gardu Induk Prabumulih UPT Palembang)
Abstract
PT PLN adalah perusahaan tenaga listrik yang telah banyak memberikan kontribusi danmanfaat kepada masyarakat tapipada kenyataanya PT PLN masih belum dapatmemenuhi semua kebutuhan konsumen. Untuk itu pihak menajemen berusaha untukdapat meningkatkan semua sektor baik itu dari sisi sumber daya manusia maupun dari sisi sistem. Tujuan dari penelitian inimerancang sistem informasi peralatan berbasiswebdengan menggunakan konsep ThreeTier.Alat pemodelan sistem pada tahap analisis dan perancangan menggunakan Unified Modelling Language dan untuk pengembangan pada sisi sistem perlu di lakukan suatu penerapan sistem berbasis websesuai dengan metode pengembangan sistem yaitu Web Engeenering yang mana pada penelitian inidi lakukan dengan konsep three tier. Di harapkan nantinya dari sisi client yaitu Operator GI, Supervisor GI, dan Manager dapat memperolah data dan informasi dengan lebih cepattentang kondisi peralatan yang terpasang secara online. Rancangan dan penerapan darikonsep three tier ini akan menghasilkan sebuah sistem informasi berbasis webmelaluijaringan intranet tentang data peralatan Gardu Induk Prabumulih. Di harapkan sistem ini dapat di kembangkan untuk Gardu induk yang lain, sehinggapihak manager dapatlebih mudah memantau kondisi peralatan – peralatan yang terpasang pada Gardu Induk,dan dapat menerima laporan data peralatan lebih cepat.