AUDIT TIK PADA SISTEM PENERBITAN SURAT PERJALANAN REPUBLIK INDONESIA (SPRI) DIKANTOR IMIGRASI BOGOR

Nurul Adhayanti

Abstract


Kantor Imigrasi Bogor sebagai salah satu instansi di bawah DirektoratJenderalImigrasi memiliki tanggung jawab melaksanakan kegiatan adminstirasi keimigrasian termasuk proses pembuatan paspor. Untuk pembuatan paspor digunakan sistem yang terintegrasi secara on-line untuk cakupan nasional yang diberi nama SPRI. Tujuan daripenelitian iniadalah menilai kinerja sistem SPRIditinjau dari aspek tekologi informasi untuk mencapai tata kelola pemeritahan yang baik. Teknik audit teknologi informasi yangdigunakan dalam penelitian ini adalah COBIT (Control Objectives for Information andRelated Technology).  Domain audit COBIT meliputi: Perencanaan  dan Pengorganisasian (PO)  sebanyak 11 proses,  Pengadaan dan Implementasi (AI)sebanyak 6 proses, Pengiriman dan Dukungan (DS) sebanyak 13 proses dan Pengawasandan Evaluasi (ME) sebanyak 4 proses. Sejumlah  kuesioner metode likert yang berisipertayaan instrumen COBIT disebar  kepada  petugas yang secara langsung menggunakanSPRI danselanjutnyadiolah. Hasil yag diperoleh rata-rata penilaiankinerja sistem SPRI di kantor imigrasi Bogor memiliki tingkat maturity : Manage (4,1)yang berarti seluruh proses dilaksanakan sesuai standar dan hasilnya dapat diukur.

Full Text:

Full Paper