PENERAPAN METODE WATERFALL PADA SISTEM OTOMATISASI WEBSITE PEMBELAJARAN SMP KELAS 9
Gunadarma University
Indonesia
Gunadarma University
Indonesia
Article Submitted: 24 March 2023
Article Published: 03 November 2023
Abstract
Perkembangan pendidikan semakin meningkat seiring dengan perkembangan teknologi saat ini untuk membantu siswa belajar lebih efektif dan efisien. Sistem otomatisasi website e-learning merupakan salah satu media pembelajaran yang dapat dikelola para guru sebagai sistem manajemen pembelajaran. Selain itu, para siswa juga dapat memanfaatkan sistem ini sebagai media pembelajaran digital. Tujuan pembuatan sistem otomatisasi website ini adalah untuk membantu guru dalam memberikan evaluasi berupa latihan soal dan kuis pembelajaran secara digital bagi siswa. Metode System Development Life Cycle (SDLC) Waterfall diterapkan dalam pembuatan website ini. Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner dan pengujian menggunakan metode black box, maka dapat disimpulkan bahwa sistem otomatisasi website pembelajaran ini dapat dijadikan sebagai sistem manajemen pembelajaran bagi para guru dan media pembelajaran bagi para siswa. Serta semua fungsi website dapat berjalan dengan sangat baik dan memiliki indeks kepuasan pengguna sebesar 97%.
Keywords
References
M. H. Assidiqi, & W. Sumarni. “Pemanfaatan Platform Digital di Masa Pandemi Covid-19”. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana UNNES, 2020, pp 298-303.
N. R. H. Meduri, R. Firdaus, & H. Fitriawan. “Efektifitas Aplikasi Website Dalam Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik”. Akademika: Jurnal Teknologi Pendidikan. Volume 11 No. 2, pp 283-294, 2022
Marlina, Masnur, & M. Dirga. “Aplikasi E-Learning Siswa SMK Berbasis Web”. Jurnal Sintaks Logika, Volume 1 No 1, pp 8-17, 2021.
A. H. Elyas.” Penggunaan Model Pembelajaran E-Learning dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran”, Jurnal Warta Dharmawangsa, Edisi 56, pp 15 – 26, 2018
L. Valiant, Asriyanik, & M. Ridwan. “Aplikasi E-Learning Berbasis Web Dengan Metode Waterfall Studi Kasus: SMA 1 Nagrak”, Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Elektro dan Komputer, Volume 2 No 3, pp 198-207, 2022
N. Rumahorbo. “Media E-Learning Berbasis Web Sebagai Pembelajaran Bahasa Indonesia Yang Inovatif Revolusi Industri 4.0”. Prosiding Seminar Nasional PBSI-III, 2020, pp 120-229.
Nurhayati, Yusnica, D. Sutrisno, Bercah, & R. Hidayat. “Pengaplikasian Pembelajaran E-Learning Pendidikan Kewarganegaraan Menggunakan V-Class Universitas Lampung”, Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, Volume 22 No 1, pp 125-131, 2022
P. Sari, & M. Yuhendri. ”E-Learning Efektif Sebagai Media Pembelajaran Saat Pandemi Covid-19”, Jurnal Mimbar Ilmu, Volume 26 Number 3, pp 499-505, 2021
AsiaQuest Indonesia, “Otomatisasi vs Otomasi, Apa Bedanya”, para 3, Jan. 18, 2023. [Online]. Available: https://aqi.co.id/news/otomatisasi-vs-otomasi-apa-bedanya#:~:text=Otomasi%20sering%20digunakan%20untuk%20merujuk,interaksi%20antara%20manusia%20dengan%20mesin.. [Accessed March. 1, 2023]
A. T. Atmaja, D. Santoso, P. Ninghardjanti. “Penerapan Sistem Otomatisasi Administrasi Untuk Meningkatkan Efektivitas Dan Efisiensi Kerja Di Bidang Pendapatan Dinas Perdagangan Kota Surakarta”, Jurnal Informasi dan Komunikasi Administrasi Perkantoran, Volume 2 No 2, pp 1-14, 2018
R. Hudu, S. Mashuri, & Rusdin. “Otomatisasi Perkantoran Dalam Pendidikan” Prosiding Kajian Islam dan Integrasi Ilmu di Era Society 5.0 (KIIIES 5.0) Pascasarjana Universitas Islam Negeri Datokarama Palu, 2022, 95-98.
R. F. Awaludin, M. Musih, & S. Saepudin. “Perancangan Aplikasi Otomatisasi Identifikasi Gaya Belajar Siswa Berbasis Web “, INFOTEKJAR: Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan, Volume 6 No 1, pp 145-154, 2021
Dinas Pendidikan Mojokerto, “Data Sekolah SMP”, para 1, July, 2020. [Online]. Available: https://dispendik.mojokertokab.go.id/sekolah-menengah-pertama/#:~:text=Sekolah%20Menengah%20Pertama%20(SMP)%20adalah,diselenggarakan%20oleh%20pemerintah%20maupun%20swasta. [Accessed Mar. 20, 2023].
K. Septyanto, M. A. Hamid, D. Aribowo. ”Pengembangan E-Learning Berbasis Website Menggunakan Metode Waterfall”, ELINVO (Electronics, Informatics, and Vocational Education), pp 88 – 101, 2020
M. Stefanus & J. F. Andry. “Pengembangan Aplikasi E-Learning Berbasis Web Menggunakan Model Waterfall Pada SMK Strada 2 Jakarta”, Jurnal Fasilkom Volume 10 No 1, pp 1-10, 2020
I. P. Y. Indrawan, & P. G. S. C. Nugraha. “Rancangan dan Implementasi Sistem E-Learning Berbasis Web”, Jurnal Pedagogi dan Pembelajaran, Volume 3 No 3, pp 367-374, 2020
Kementerian Pendidikan Kebudayaan, “Kompetensi Dasar Sekolah Menengah Pertama (SMP)/Madrasah Tsanawiyah (MTs)”, pp 6, July, 2020. [Online]. Available: https://www.academia.edu/9825906/KOMPETENSI_DASAR_Sekolah_Menengah_Pertama_SMP_Madrasah_Tsanawiyah_MTs [Accessed Mar. 19, 2023].