MEMBANGUN NATION BRANDING DALAM UPAYA MENINGKATKAN DAYA SAING SEKTOR PARIWISATA INDONESIA

Retno Budi Lestari, Rini Aprilia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis model konseptual yang tepat dalam
penciptaan nation branding sebagai upaya untuk meningkatkan daya saing sektor
pariwisata Indonesia serta memperbaiki citra Indonesia. Metode kualitatif dengan data
sekunder digunakan untuk menganalisis model konseptual yang tepat untuk nation
branding. Untuk meningkatkan daya saing pariwisata selain membangun merek dengan
menggunakan konsep positioning ,differentiation dan brand juga harus didukung
dengan pembangunan infrastruktur, sinergi dengan industri kreatif, kestabilan politik
dan keamanan, perbaikan birokrasi dan transparansi dalam pemerintahan agar mampu
memperbaiki karakter bangsa. Sebuah merek tanpa karakter akan sia-sia dan bangsa
Indonesia harus memiliki karakter agar memiliki daya saing di mata internasional.


Full Text:

FULL PAPER